Aquasprite Theme Demo

kiat hidup hemat dan cermat

10/20/2009 , Posted by childy aditya lockerhearts at 06.17

1. Susun anggaran keuangan dan patuhi

Rencanakan , pengeluaran : baik harian ditambah pengeluaran tidak terduga dll selama satu bulan akan datang dan Catat pengeluaran anda itu tiap harinya , sehingga kita tahu kemana uang kita itu ? , untuk apa ? dll



2. Susun daftar belanja

membuat daftar belanja sebelum berangkat belanja adalah hal penting



3. Selalu berpikiran praktis

sebelum belanja suatu barang, bertanyalah pada diri kita " apakah aku perlu barang ini ?" atau " apakah barang ini amat penting bagi aku ?"



4. Selalu memanfaatkan barang bekas.

sebelum kita memutuskan membeli barang baru, kita cari-cari dahulu apakah ada barang-2 bekas yang berguna untuk kita pergunakan ? misalnya memanfaatkan kaleng bekas biskuit untuk tempat bumbu daput , tempat gula , teh atau kopi atau juga manfaatkan kardus bekas untuk tempat buku. atau baju-baju bekas untuk mengepel lantai, lap dll.



5. Kurangi menonton TV

selain menghemat tagihan listrik rumah kita, iklan di televisi kadang sangat mempengaruhi pola pikir kita ( yang tadinya tidak ingin produk itu , jadinya kepingin untuk membelinya )


gtu ajja kok repot .......... !!!

Currently have 0 komentar:

Leave a Reply

Posting Komentar